Blogspot - endibiaro.blogspot.com - Coretan Sepenuh Hati

Latest News:

Alhamdulillah... 27 Aug 2013 | 05:02 pm

Alhamdulillah, setelah sekian lama, blog ini bisa aku gunakan lagi. Nyaris berbulan-bulan mencoba dan selalu gagal, untuk bisa masuk ke blog perdana yang aku miliki ini.

Pingsan 29 Nov 2012 | 02:30 pm

Mancung. Bibir sensual. Rambut legam kemilau. Putih halus.Seksi. Wangi... Ramah. Baik hati. Periang. Tak sombong. Cerdas. Punya karir top ---dan penghasilan bagus. Semoga saja Tuhan masih memberikan i...

Pukulan Telak, Memalukan... 20 Oct 2012 | 01:34 am

Sebuah keputusan yang aku sadar betul keliru. Sekaligus mengundangn rasa malu. Akan tetapi harus... dengan pertimbangan bela keluarga. Jika saja bukan faktor Orang Tua, Kakak, dan Adik, sumpah mati ak...

Selalu Rindu... 20 Oct 2012 | 01:33 am

Selembar rambutmu bisa menyayat ulu hatiku. Rasa ingin bertemu menggerojok tanpa ampun. Tak kenal siang, tak hirau malam ---bayangmu melintas-lintas dalam benak. Mau susah, mau senang, sama saja ---se...

Seperti Sudah Dipatri... 26 May 2012 | 07:42 pm

Dihitung-hitung, sepuluh tahunan ini pelbagai keburukan datang silih berganti. Bergagai cara dilakukan. Untuk bisa keluar, dan beralih posisi. Namun kondisi tak pernah bergeser ke arah lebih baik. Buk...

Tentang Ulang Tahunnya... 24 Apr 2012 | 04:57 pm

Dia bukan angin, tapi hembusannya selalu menyapa sepoi. Dia bukan api, tetapi selalu memantik bara. Dia bukan milikku ---sama sekali bukan! Tetapi rasanya dia begitu dekat. Meski hanya lekat dalam ing...

Sepuluh Hari Menjadi Santri 17 Oct 2011 | 03:55 am

Mengayun kapak. Membelah kayu kering hingga repih. Meniup-niup api di tungku agar terus menyala. Menanak nasi. Memanaskan air sampai mendidih. Dan rutinitas saban pagi buta (sekitar jam dua pagi) itu ...

Dengan Lolongan, Dengan Tangis, Untuk Dapat Ditolong 12 Jul 2011 | 08:33 pm

Catatan Peristiwa Nyata, Hari Minggu Pagi, 10 Juli 2011: Pagi yang dingin. Kumandang Adzan baru beberapa jenak lewat. Sekonyong, satu dua kerumunan tercipta. Aku hadir di situ. Mengisi perut yang ker...

Reminescenza 29 Jun 2011 | 06:26 am

Entahlah,tak pernah bisa lupa dia walau sejenak...

Tentang Hati Ini (Luapan Emosi Diri) 9 Jun 2011 | 06:51 pm

Kerasnya besi bisa ditempa. Keras hati? Jawabannya tersebar di berbagai cerita. Ada sejumlah riwayat yang mencontohkan hati yang setegar karang dengan efek menakjubkan. Mereka yang mampu berjalan sesu...

Related Keywords:

rupa rupa kado untuk valentine, politik gagasan anas urbaningrum, isu infrastruktur, puisi dalam pledoi ariel, jawaban stage 5 kuis labirin, politic the jakarta post

Recently parsed news:

Recent searches: