Socialmediaku - socialmediaku.com

General Information:

Latest News:

10 Tips Agar Twit Banyak di Retweet 11 Apr 2013 | 02:08 pm

Ngetweet itu paling asyik jika twit kita sering di-retweet banyak orang. Makin sering di-retweet alias di-RT, makin tinggi kemungkinan informasi kita dibaca banyak orang. Makin besar pula pengaruhnya ...

6 Tips Join Layanan Enkripsi Mega 10 Apr 2013 | 08:38 pm

Khawatir orang akan mengakses file pribadi yang Anda simpan di layanan cloud? Jawabannya ada pada Mega, sebuah layanan penyimpanan online yang menggunakan teknik enkripsi. Sebenarnya yang ditawarkan M...

Tips Menggunakan Media Sosial & Internet di Waktu Produktif 9 Apr 2013 | 04:22 pm

Waktu produktif / waktu kerja sering kali bertolak belakang dengan penggunaan media sosial & akses internet. Ada pendapat bahwa media sosial bisa mengganggu waktu produktif. Namun tidak sedikit pula y...

6 Tips Cegah Penculikan Anak oleh Teman Facebook 8 Apr 2013 | 02:32 pm

Belum lama terbetik berita kasus penyekapan siswi SMP oleh teman Facebook,  yang disertai perkosaan dan penyiksaan. Selang beberapa hari kemudian ada siswi SMA yang diculik  lelaki tengah baya yang ju...

3 Tips Menjaga Reputasi Online 5 Apr 2013 | 02:31 pm

Berbisnis dengan memanfaatkan social media, tak hanya sebatas mempromosikan brand di Twitter atau Facebook. Reputasi, tetap menjadi sesuatu yang harus dijaga, demi kelangsungan bisnis Anda.  Ya, reput...

6 Tips posting Tweet dengan Baik 4 Apr 2013 | 01:42 pm

Siapa bilang nge-tweet itu tak ada seninya? Mengkombinasikan info-info berguna dalam 140 karakter juga butuh latihan. Twitter itu lebih personal, terbatas & bersifat real-time. Akan tetapi, meski info...

7 Tips Pakai Twitter yang Pinter 3 Apr 2013 | 03:22 pm

Tidak ada pengguna Twitter yang ingin account-nya jadi korban kejahatan phishing, hacking atau virus. Salah satu cara ber-Twitter-an dengan  aman dan melindungi account dari ancaman cyber adalah denga...

7 Tips Merekatkan Keluarga dengan Facebook 2 Apr 2013 | 09:28 pm

Kasus penculikan anak yang dilakukan “teman” Facebook memang makin marak saja.  Apa berarti Facebook itu berbahaya? Tidak juga. Facebook hanyalah alat, yang berbahaya tetap user yang tidak bertanggung...

7 Tips Maksimalkan Profil Online Anda 1 Apr 2013 | 02:51 pm

Perusahaan sering menghabiskan banyak biaya untuk memastikan mereka eksis di dunia maya. Bagaimana Anda membangun brand personal Anda sendiri? Social media sebenarnya dapat dioptimalisasi agar profil ...

3 Tips Simpel Cegah Virus Komputer 28 Mar 2013 | 01:03 pm

Virus komputer adalah bencana bagi user. Data-data penting mendadak hilang atau susah diakses, padahal belum semua di-back up. Atau lebih parah lagi, komputer Anda sama sekali tak bisa dijalankan, pad...

Recently parsed news:

Recent searches: